Text
YODIUM, Rahasia Si Pintar
Masalah Gangguan Akibat Kekurangan
Yodium (GAKY) telah menjadi masalah gizi utama yang mash dihadapi oleh sebagian besar masyarakat Indonesia. Dalam kaitannya dengan dunia pendidikan, masalah GAKY sangat berpengaruh pada penurunan tingkat kecerdasan anak. Hal ini merupakan masalah nasional yang seharusya mendapatkan per-hatian dan penanganan secara serius dari berbagai pihak yang terkait. Hal itu karena dampak yang paling mendasar adalah lemahnya sumber daya manusia yang seha-rusnya menjadi motor penggerak pembangu-nan di segala bidang.
P7001616.39 KHU y | 616.39 KHU y | My Library (600-699) | Tersedia |
P7002616.39 KHU y | 616.39 KHU y | My Library (600-699) | Tersedia |
P7003616.39 KHU y | 616.39 KHU y | My Library (600-699) | Tersedia |
P7004616.39 KHU y | 616.39 KHU y | My Library (600-699) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain