Text
Berlaku Adil dan Kasih Sayang Terhadap Sesama
Salah satu dampak negatif, era globalisasi adalah menurunnya budi pekerti dan moral akibat masuknya budaya asing, yang tidak sesuai dengan kepribadian bangsa. Kini banyak disinyalir para pelajar kita kurang mempunyai budi pekerti berperilaku adil dan kasih sayang, terhadap sesama. Keluhan tersebut dapat kita dengar di lingkungan sekolah dan masyarakat. Akhirnya guru menjadi sorotan utama, akibat kemunduran ini. Padahal guru sebagai pendidik setiap hari selalu membimbing dan mendidik siswa dengan penuh hati-hati serta memberi contoh kasih sayang yang luar biasa.
Oleh karena itu, penulis merasa tergugah untuk menulis buku sederhana ini. Semoga buku ini dapat menjadi tuntunan anak-anak di era globalisasi seperti sekarang ini. Dengan harapan agar anak-anak Indonesia menjadi anak yang bisa berperilaku adil dan menaruh kasih sayang terhadap sesama.
P7001395 KAR B | 395 KAR B | My Library (300-399) | Tersedia |
P7002395 KAR B | 395 KAR B | My Library (300-399) | Tersedia |
P7003395 KAR B | 395 KAR B | My Library (300-399) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain