Penerapan psikologi klinis mikro dan makro dalam buku ini menggambarkan hasil pembelajaran penulis selama 25 tahun. Sebagian besar isi buku berasal dari pengalaman meneliti, bekerja sama dengan ber…
Buku ini membahas perkembangan anak menurut aspek-aspek universalnya, variasi-variasi individualnya, dan perkembangan ilmunya dalam abad ke-21. Perkembangan anak menyajikan ritme dan arti dari kehi…
Setiap manusia mempunyai kesadaran dan hati nurani dalam dirinya. Namun mengapa di antara kita ada yang tingkat kesadaran dan kepekaan nurani yang rendah?---
Pada setiap organisasi yang memiliki ciri-ciri inovatif -entah itu pada elvel lembaga pendidikan, perusahaann, birokrasi atau negara- selalu ada seorang tokoh pimpinan yang membuat organisasi terse…
Barang siapa yang merindukan Surga, hendaklah dia membujuk dirinya untuk berhasil meninggalkan nafsu keduniaan. (Sayyidina Ali) ----
Konseling merupakan suatu kegiatan yang didasarkan pada keterampilan dan menuntut pemahaman psikologis yang memadai tentang keseluruhan proses.---
Untuk mengetahui perkembangan peserta didik, khususnya para remaja, adalah hal yang tidak mudah. Ibarat teka-teki besar yang harus dipecahkan, untuk memahami perkembangan psikologis remaja, seorang…
Beberapa ahli dari Jepang telah melakukan penelitian mengenai golongan darah untuk kepentingan yang lebih luas. Fenomena yang cukup menarik, bahwa ternyata dari golongan darah seseorang dapat diket…
Berbagai rintangan datang saat melewati masa perekmbangan anak. Buku ini menyajikan berbagai masalah dalam perkembangan anak dan juga solusi yang perlu dilakukan oleh orang tua serta guru dalam men…
buku Menumbuhkan Jiwa Enterpreneur dalam Diri Siswa ini membahas bagaimana kewirausahaan disampaikan dan dilatihkan kepafda anak-anak usia sekolah menengah.
Kamu lagi pusing tujuh keliling ngadepin si Doi? Atau diem-diem lagi gelisah karena jatuh cinta, ngerasa kangen setengah mati, bête, patah hati, atau malah lagi jengah sama status jomblomu yang ng…
Di buku ini konsepnya macam-macam karena kita mengonsepnya dengan pendekatan berbasis intergrasi metode Islam
Menjadi pribadi yang hebat? Mengapa tidak! Jika Anda merasa lemah, tidak berguna, malang, kalah, atau merasa menjadi orang yang selalu gagal, sudah saatnyalah mengubah pola pikir dan kepribadian An…
Buku ini secara terperinci mengurai berbagai desain penelitian eksperimental, teknik perhitungan statistik untuk setiap desain, serta contoh cara memasukkan data dan hasil pengolahan data dengan pr…
John Santrock menerima gelar Ph.D. dari University of Minnesota pada tahun 1973. Beliau mengajar di University of Georgia sebelum bergabung dengan Departemen Psikologi di University of Texas, Dalla…